Monthly Archives - December 2019

Manis dan Hangat Tradisi Minum Teh Khas Nusantara

BUDAYA minum teh berkembang di beberapa negara, semisal Tiongkok, Jepang, dan Inggris. Indonesia sebagai negara penghasil teh juga punya tradisi minum kopi yang unik. Perkebunan teh pertama hadir di Indonesia pada 1828. Pemerintah kolonial Belanda ialah yang pertama kali mengupayakan penanaman teh di Nusantara. Sejak itulah usaha perkebunan teh di Jawa...

Read more...

[Lipkhas] Berkunjung ke Rumah Antik Juragan Teh Malabar

PANGALENGAN, AYOBANDUNG.COM -- Tepat berada di tengah-tengah kebun teh seluas 11.300 hektare di Pangalengan, Kabupaten Bandung, berdiri sebuah rumah bergaya Eropa. Rumah dengan nuansa putih tersebut dibangun pada 1896, tak berjauhan dengan momen saat sang pemilik, Karel Albert Rudolf Bosscha, membuka Perkebunan Teh Malabar. Meski sudah berusia lebih dari...

Read more...

Erick Thohir Larang BUMN Bagi-bagi Suvenir

Jakarta - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir melarang BUMN untuk membagikan atau memberikan suvenir dalam setiap penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS). Larangan itu tertuang dalam Surat Edaran Menteri Badan Usaha Milik Negara SE-8/MBU/12/2019 tentang Larangan Memberikan Souvenir atau Sejenisnya. Dalam surat yang ditetapkan tanggal 5 Desember 2019...

Read more...

Wisata Instagramable di Bandung, Ada Curug Buatan Mirip Niagara Mini

JAKARTA, iNews.id - Jawa Barat menjadi destinasi incaran wisatawan untuk berwisata ketika liburan. Kota yang paling banyak dituju biasanya Bandung. Ada banyak objek wisata di Bandung yang bisa memikat wistawan. Salah satu objek wisata Instagramable yang bisa menjadi alternatif adalah curug buatan yang mirip dengan Niagara Mini. Tempat tersebut bernama Curug...

Read more...

PTPN Akan Lakukan Perampingan, Jadi 5 Perusahaan Perkebunan

Pekerja memetik pucuk daun teh di area perkebunan PT Perkebunan Nusantara (PTPN) VI. Foto: ANTARA FOTO/Wahdi Septiawan BUMN perkebunan yang di bawah PT Perkebunan Nusantara III atau PTPN III menjadi sorotan karena mengalami kerugian. Karenanya, Pelaksana Tugas (Plt) Direktur Utama PTPN III, M. Abdul Ghani akan segera melakukan sejumlah upaya. Salah satunya...

Read more...