Monthly Archives - January 2021

Bantuan dari Holding Perkebunan Nusantara PTPN III (persero) bersama Bank BRI dan Bank BJB untuk Korban Banjir bandang di Gunung Mas, Bogor

Kabupaten Bogor, PTPN Group bersama Bank BRI dan Bank BJB menyerahkan bantuan untuk korban yang terdampak banjir bandang di Kampung Rawa dulung Desa Tugu Kecamatan Cisarua Kabupaten Bogor, Gunung mas Rabu (20/1/2021). Direktur Umum Holding Perkebunan Nusantara PTPN III (Persero), Seger Budiarjo, memberikan bantuan kemanusiaan kepada para korban yang terdampak banjir...

Read more...

Peninjauan & Bantuan kepada korban yang terdampak banjir bandang di gunung mas dari Menteri PMK, Wagub Jabar & Pangdam III Siliwangi

Gunung Mas, Kementerian Kemenko PMK, Wakil  Gubernur Uu Ruzanul Muhamad Ulum bersama Panglima Kodam III/Siliwangi Mayjen TNI Nugroho Budi Wiryanto didampingi Bupati Bogor Ade Yasin dan Direktur PTPN VIII Mohammad Yudayat tiba di kawasan Agrowisata Gunung Mas PTPN VIII dalam rangka meninjau korban banjir bandang di Kampung Rawa dulung Desa Tugu...

Read more...

Manajemen PTPN VIII mengevakuasi korban Banjir Bandang di Gunung Mas Puncak Bogor

  Bogor, Perumahan karyawan PT Perkebunan Nusantara VIII di Kampung Rawa Dulang RT 02 RW 03, Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua Gunung Mas, Kabupaten Bogor terkena musibah banjir bandang akibat tanah longsor menghalangi laju air di Sungai Cisampay. Arus air yang mengalir ke Sungai Cisampay berasal dari Curug Cisampay dan Curug Karikil....

Read more...

Pengelolaan W2CT Situ Lembang Perlu Keseriusan

KAB BANDUNG | BBCOM – Pengelolaan Wana Wisata Curug Tilu Situ Lembang di Desa Patengan Kecamatan Rancabali dikerjasamakan oleh Pusat Koperasi Karyawan PT. Perkebunan Nusantara VIII (PUSKOPKAR PTPN VIII) Rancabali dengan PT. Duta Persada sejak bulan Oktober 2020. Salah seorang perwakilan dari Puskopkar PTPN Vlll, H. Ade Yuyu Rahayu memaparkan awal...

Read more...

Manajemen PTPN VIII Berkordinasi dengan Bupati Bandung Terpilih

TIMESINDONESIA, BANDUNG – Manajemen PT Perkebunan Nusantara (PTPN VIII) bersilaturahmi dengan Bupati Bandung terpilih HM Dadang Supriatna, di Kecamatan Banjaran, Jumat (16/1/21). General Manager Wilayah III PTPN VIII, Yogi Subaktyana mengungkapkan, maksud pertemuan tersebut dalam rangka kordinasi dengan Bupati Bandung terpilih karena wilayah kerjanya banyak berada di Kabupaten Bandung. "Tentunya kami dari...

Read more...

PTPN VIII sebagai Narasumber & Sponsor di Dies Natalis Pusat Penelitian Teh & Kina ke-48

Bandung, PT Perkebunan Nusantara VIII (PTPN VIII) sebagai anak perusahaan perkebunan teh terbesar di Jawa Barat dan Banten ikut mendukung acara Dies Natalis Pusat Penelitian Teh & Kina ke-48 tahun. Ada beberapa rangkaian acara virtual aplikasi zoom tersebut antara lain webinar, booth virtual, dan lelang pohon teh  yang acara dimulai dari...

Read more...

Pengalihan Tugas dan Pengabungan Unit Kebun di PTPN VIII

Bandung,  Diawal Tahun 2021, PT Perkebunan Nusantara VIII (PTPN VIII) melakukan serah terima jabatan (sertijab) jabatan 1 tingkat di bawah Direksi dan Pengabungan Unit Kebun  di lingkup PTPN VIII yang dilaksanakan di Ruang Malabar Kantor Direksi secara virtual aplikasi zoom, Selasa (5/1/2021). SEVP Operational I, Dian Hadiana Arief, SEVP Business Support,...

Read more...